Segmentasi pasar

Segmentasi pasar merupakan langkah awal dari strategi pemasaran, agar produk benar2 diformat sesuai dengan keinginan pasar yang dalam materi dasar marketing khusus bagi pemula disebutkan bahwa :
Dalam strategi pemasaran, hal ini sangatlah penting dan menjadi awal dari semua upaya, yaitu dengan segmentasi pemasaran, 
untuk mengelompokan keinginan dan kemauan pasar, 
hal ini dilakukan terutama untuk mempermudah bagaimana kita memperlakukan pasar.